Pengertian Power Supply Dan Jenis Power Supply

Post a Comment
Daftar isi [ Tampil ]
Pengertian Power Supply Dan Jenis Power Supply - Tidak banyak yang mengetahui pengertian power supply. Meski begitu kenyataannya dalam kehidupan sehari-hari, manfaat power supply sangat luar biasa. Selain mampu menyediakan energi listrik, beberapa power supply juga mampu menghasilkan energi mekanik. Sehingga fungsinya tidak hanya untuk memberikan energi listrik untuk perangkat elektronik melainkan banyak sekali kegunaan power supply lainnya. Sayangnya, diantara sekian banyak orang yang memanfaatkan power supply, sangat sedikit diantaranya yang memahami pengertian power supply.

Pengertian power supply

Pada dasarnya power supply adalah perangkat yang mampu menghasilkan energi listrik. Sementara pengertian power supply sendiri merupakan perangkat elektronika yang mampu menghasilkan energi listrik untuk perangkat elektronik lainnya. Meski banyak yang mengatakan bahwa power supply tidak hanya menghasilkan energi listrik namun juga energi kimia, namun banyak orang mengenal power supply sebagai perangkat yang mampu menghasilkan listrik. Sehingga berdasarkan pengertian power supply, peruntukan power supply seringkali digunakan sebagai perangkat yang menjadi sumber daya bagi perangkat elektronik lain yang hanya bekerja dengan listrik.

Pengertian Power Supply Dan Jenisnya

Berdasarkan pengertian power supply ini, tentunya manfaat power supply sangat besar terutama dalam membuat perangkat listrik lainnya bekerja. Meski begitu penggunaan power supply seringkali dikaitkan dengan bekerjanya sebuah komputer atau PC. Saat komputer dinyalakan, power supply akan bekerja memberikan arus listrik. Nantinya arus listrik ini akan menyuplai kebutuhan listrik yang diperlukan beberapa perangkat keras dalam sebuah komputer sehingga dapat digunakan. Dengan demikian, dapat bekerja dengan maksimal sesuai pengertian power supply.

Jenis-jenis power supply

Sesuai dengan pengertian power supply, terdapat dua jenis power supply. Kedua jenis power supply ini memiliki fungsi yang berbeda-beda. Meski begitu keduanya sangat bermanfaat sebagai sumber daya perangkat elektronik lain dalam bekerja. Berikut ini kedua jenis power supply tersebut:

1. Power supply AT
Pengertian power supply AT adalah power supply yang dibuat pertama kali. Keberadaannya sudah jarang ditemukan sekarang ini. Meski begitu, dulunya power supply ini adalah sumber daya paling banyak dicari oleh para pengguna komputer pentium II dan III. Kelebihan power supply jenis AT ini adalah memiliki dua konektor yakni P8 dan P9. Jarang terjadi kesalahan selama pemasangan konektor ini dengan motherboard. Sehingga power supply dapat menjalankan fungsinya sebagai sumber listrik.

2. Power supply ATX
Sementara untuk pengertian power supply jenis ATX adalah power supply yang dibuat dengan lebih sederhana dibandingkan jenis AT. Penggunaannya sebagai sumber daya untuk komputer sudah tidak perlu diragukan lagi. Power supply ini menjadi lebih sederhana karena konektor yang menghubungkan power supply dengan motherboard juga telah dibuat menjadi satu. Sehingga pemasangan dapat berlangsung menjadi lebih cepat. Dan power supply dapat bekerja dengan maksimal sesuai dengan pengertian power supply.

Konektor yang digunakan power supply

Dengan pengertian power supply yang menjadi sumber energi bagi perangkat elektronik lain, power supply bekerja menggunakan konektor tertentu. Biasanya Salah satu jenis konektor yang digunakan power supply adalah jenis ATX Power Connector. Jenis konektor ini berfungsi untuk menghubungkan power supply dengan motherboard. Konektor ini dilengkapi dengan 20 pin plus 4 pin. Biasanya motherboard lama memerlukan 20 pin. Sisanya untuk dihubungkan dengan motherboard baru. Dengan demikian pengertian power supply sebagai sumber daya dapat dijalankan.

Jenis konektor lain yang digunakan power supply adalah AT Power Connector. Berdasarkan pengertian power supply yang merupakan sumber daya listrik bagi perangkat elektronik lain, jenis konektor ini hanya memiliki 12 pin. Karena itu fungsinya adalah menghubungkan power supply dengan motherboard komputer pentium II. Konektor lain yang sering digunakan adalah Molex Connector. Khusus untuk konektor ini digunakan power supply untuk memberikan daya pada harddisk dan CD drive. 

Meski begitu tidak menutup kemungkinan jika konektor ini digunakan untuk fan dan lampu-lampu sehingga power supply dapat bekerja dengan baik menjadi sumber daya sesuai dengan pengertian power supply.

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter